Diposting oleh ama_Lia

Baru-baru ini sempet baca-baca majalah 'n finally nemu
bacaan yg bisa jadi renungan.
Nih q tulis ulang, buat bahan renunganmu jga (i hope)...

TO CARE IS TO

PEDULI ADALAH

PAY ATTENTION
Peduli berati memberi perhatian kepada hal-hal kecil
yang mengakibatkan dampak besar.

UNDERSTAND
Peduli berarti mengerti situasi orang yang disayangi meskipun
orang tersebut tidakmenyadarinya.

COMFORT
Peduli berarti memberi kenyamanan terhadap orang yang
disayangi bahkan pada saat-saat paling sulit.

SHARE
Peduli berarti berbagi bahkan hal-hal yang paling berharga
sesuai kebutuhan orang-orang yang disayangi.

FORGIVE
Peduli berarti memaafkan bahkan untuk hal yang paling
menyakitkan demi tujuan yang lebih mulia.

PURITY
Peduli berarti menyucikan dari kepentingan pribadi.

COMMUNICATE
Peduli berarti berkomunikasi dengan orang-orang yang disayangi
meskipun dialog sepertinya tidak berjalan dengan baik.

GIVE IMMEDIATE ACTIONS
Peduli berarti melakukan tindakan dengan segera pada
kesempatan pertama bukan hanya sekedar berkhotbah saja.

GIVE COMPASSION
Peduli berarti penuh kesabaran dan memberikan bimbingan
kepada orang yang disayangi untuk menemukan dan mencapai
tujuannya.

COMMIT LASTINGLY
Peduli berarti komitment jangka panjang bahkan ketika orang
yang disayangi tidak ada lagi.

BELIEVE
Peduli berarti percaya terhadap orang yang disayangi terhadap
diri sendiri dan terhadap visi bersama.

0 komentar: